Seraya Kita

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN
2025

Kabinet Seraya Kita

"Bersama Bergerak Ciptakan Karya"

FILOSOFI LOGO

'JINGGA'

Melambangkan lingkungan yang harmonis, damai, dan semangat untuk menjaga keseimbangan serta kebersamaan dalam organisasi.

'MERAH MUDA'

Mewakili pendekatan yang lembut, terbuka, dan suportif dalam menciptakan ruang yang mendukung serta inklusif bagi semua.

'HIJAU'

Mencerminkan semangat berinovasi dan progresif.

'GRADASI WARNA'

Mencerminkan semangat kolaboratif serta transformasi Unsoed dan Indonesia sebagai cita-cita BEM Unsoed 2025.

TIMELINE
BEM UNSOED 2025

LATEST EVENTS!!!

OUR PROGRAM

SOEDIRMAN STUDENT SUMMIT

SOEDIRMAN STUDENT SUMMIT

Soedirman Student Summit merupakan gerbang awal mahasiswa baru dalam mengenal kehidupan kampus yang diselenggarakan oleh BEM Unsoed dalam rangka penyambutan Mahasiswa Baru 2025.
Lebih lanjut

SOLO

SOLO

Program kerja yang bertujuan sebagai sarana pengembangan diri yang dirancang khusus untuk membentuk calon pemimpin yang visioner, inspiratif, dan adaptif.
Lebih lanjut

PANGGIH SEDULUR

PANGGIH SEDULUR

Merupakan program yang ditumbuhkan untuk Paguyuban Mahasiswa Daerah dan UKM yang ada di Unsoed dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi secara organisatoris.
Lebih lanjut

SOEDIRMAN DIGITAL SCHOOL

SOEDIRMAN DIGITAL SCHOOL

Soedirman Digital School merupakan kegiatan atau sekolah yang mewadahi mahasiswa untuk mengembangkan kemampuan dan kompetensi digital.
Lebih lanjut

DESA CITA

DESA CITA

Desa Cita merupakan kegiatan pemberdayaan dan peningkatan kesejahteraan masyarakat desa mitra sebagai penerapan isi Tri Dharma Perguruan Tinggi, yaitu pengabdian kepada masyarakat.
Lebih lanjut

PORSOED

PORSOED

PORSOED (Pekan Olahraga Soedirman) merupakan ajang kejuaraan olahraga untuk mahasiswa UNSOED yang akan mempertandingkan berbagai macam cabang olahraga.
Lebih lanjut

SKYFEST

SKYFEST

Kegiatan festival seni sebagai wadah pengembangan dan pengkaryaan potensi mahasiswa Unsoed sekaligus menunjang prestasi dalam bidang seni secara optimal.
Lebih lanjut

BLOG

Berita, Event, dan Kajian Terkini

  • GEMA PUAN: Early Kartini Celebration

    BEM Unsoed — Telah berlangsung salah satu program kerja Kementerian Pemberdayaan Perempuan Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Jenderal Soedirman 2025 (Pempu BEM Unsoed 2025), yaitu GEMA PUAN: Early Kartini Celebration yang diselenggarakan pada Minggu (20/4) pukul 08.00—11.00 WIB di area Car […]

  • Madilog: RUU Polri dan Masa Depan Demokrasi

    BEM Unsoed — Telah berlangsung program kerja dari Kementerian Analisis Isu Strategis Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Jenderal Soedirman 2025 (Anstrat BEM Unsoed 2025), yaitu Madilog yang dilaksanakan pada hari Jumat (18/4) pukul 18.30 WIB di Pendopo Pusat Kegiatan Mahasiswa (PKM). Madilog […]

  • Malaka #1 (Budgeting Bukan Hal Ribet: Cara Seru Atur Uang Untuk Mahasiswa)

    Hidup jadi mahasiswa tuh kadang kayak main game survival — tiap bulan harus bisa bertahan hidup dengan uang saku yang pas-pasan, sambil tetap jaga kewarasan dan keinginan buat jajan es kopi susu. Nah, supaya hidup enggak cuma “asal lewat” sampai akhir bulan, kamu perlu satu skill penting, […]

SOEDTIFY

Podcast BEM Unsoed

[Jejak Filsuf: Dari Thales hingga Pasca-Aristoteles]
Kalian tau enggak, sih, apa itu filsafat dan bagaimana sejarahnya? Nah, di Soedtify kali ini, kita bakal ngobrolin sebuah topik yang bisa membuka pikiran kita tentang dunia, teman-teman.
Dengarkan Podcast
“TANYA PSDM: JEJAK PERJALANAN SATU PERIODE”
Halloo sobat series! Miris alias Mimin SERIES balik lagii nii🚀🛸 Kepo dehh gimana sih perjalanannya selama satu di PSDM bahagia atau sedih selama satu periode ini??😿 KENANGANNYA GIMANAA... Peluk jauhh🫂 Yuk simak videonya❤️‍🩹🦋
Dengarkan Podcast
🌟 SPACE OF THRIVE #3: MENYEIMBANGKAN KULIAH, PART-TIME, DAN ORGANISASI ✨
Kalian pernah nggak sih merasa tidak yakin atau bingung untuk membagi waktu antara kuliah, part-time, dan kegiatan organisasi? Kalau iya, podcast ini pasti cocok banget buat kalian! 🎙️✨ Dalam episode terbaru Space of Thrive, kita akan ngobrol bareng tamu spesial yang sangat keren karena memiliki kegiatan tak hanya berkuliah, tetapi juga bekerja, dan juga memiliki organisasi.
Dengarkan Podcast

E-MAGZ

Konten Kreatif Jurnalistik Seputar Unsoed

E-Magz#23
E-Magz#22
E-Magz #21

KOMIK

Cerita Singkat Dibungkus dengan Komik

Budaya yang Tetap Kental Seperti Setualangan Si Mbok Jamu"

Komik 3.0

Semangat Kemerdekaan

Komik 2.0 karya Wening Waskita Sari – Fakultas MIPA

Arti Kemerdekaan

Komik 2.0 karya Salsabila Miftahusy Syifa – Kimia

BINGGO

No Copyright Sound oleh Unsoed